“Ramadhan memberikan kesempatan kepada siapa saja yang mau menjalaninya untuk merasakan kelezatan nikmatnya ber-khalwat dengan Sang Mahapencipta.
Tentu di sini orang-orang menjadi beragam.
Ada yang hanya mampu merasakan kelezatannya itu selama beberapa hari saja.
Ada yang mampu sampai sebulan penuh.
Bahkan ada yang mampu terus merasakan bekas kelezatan itu meskipun moment Ramadhan telah lewat.
Sungguh beruntung orang yang mampu memanfaatkan semaksimal mungkin kesempatan ini.
Dan sungguh merugi orang yang membiarkan Ramadhan ini berlalu begitu saja.”
0 comments:
Posting Komentar